Cara mengubah tombol enter di keyboard menjadi tombol kirim pesan WhatsApp

Posted on

Bagaimanakah cara agar bisa mengirim pesan WhatsApp dengan tombol enter?

Ok sobat.. Mudah sekali caranya agar anda bisa mengirim pesan WhatsApp dengan tombol enter, dan tanpa harus pakai tombol kirim.

Mengirim pesan WhatsApp dengan tombol enter ini, sebenarnya hanya alternatif agar kita lebih tau bahwa, selain tombol “kirim” yang biasa untuk mengirim pesan, bisa juga dengan tombol enter yang ada di layar keyboard. Tentunya, dengan mengatur atelan dulu bagaimana pesan WhatsApp bisa di kirim dengan tombol enter.

Nah kali ini, saya akan menunjukkan anda bagaimana cara yang paling mudah mengirim pesan WhatsApp dengan tombol enter.

Baik, langsung saja semak ulasan yang akan saya sampaikan tentang tata cara/ mengatur agar anda bisa mengirim pesan WhatsApp dengan tombol enter.

Bagaimana cara mengirim pesan WhatsApp dengan tombol enter?

Ok sobat, Berikut ulasannya:

1.  Pertama anda harus masuk dulu ke aplikasi WhatsApp anda!
lalu klik “titik” tiga yang ada di layar sebelah pojok kanan!

Cara merubah tombol enter menjadi kirim pesan WhatsApp

2. lalu klik “titik” tiga yang ada di layar sebelah pojok kanan.

Cara merubah tombol enter menjadi kirim pesan WhatsApp

3. Kemudian klik “setelan” maka akan muncul pilihan.

Cara merubah tombol enter menjadi kirim pesan WhatsApp

3. Selanjutnya ada pilihan, lalu klik “Chatting”

Pos Terkait:  Cara Barcode Wifi Oppo

Maka akan muncul di bagian atas sendiri yang bertuliskan ” enter untuk mengirim”

Cara merubah tombol enter menjadi kirim pesan WhatsApp

dan di situ kotak sebelah kanan masih terlihat kosong, itu artinya, ketika anda membiarkan kotak tersebut kosong maka tombol enter hanya berfungsi menambah garis baru, akan tetapi ketika anda memberi centang.

Cara merubah tombol enter menjadi kirim pesan WhatsApp

Maka akan akan berbeda berfungsi yaitu, sebagai tombol mengirim pesan WhatsApp anda.

Ok slesai sudah sobat, sekarang ketika anda melakukan langkah-langkah seprti ulasan yang saya sampaikan di atas maka anda sudah bisa mengirim pesan WhatsApp anda dengan tombol enter.

Baca juga:

cara menampilkan info pemilik d layar Xiaomi

cara mengubah indikator baterai di xiaomi

Nah, demikian sobat penjelasan tentang bagaimana cara agar bisa menjadikan tombol enter sebagai pengirim pesan WhatsApp.

Selamat mencoba!

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *