Herbal Membantu Penyembuhan Sakit Glukoma, Gondok, Gondongan | resep herbal

Posted on

Glukoma

Glukoma adalah penyakit mata dimana tekanan cairan dalam bola mata menjadi terlalu tinggi, sehingga merusak serat lembut saraf optik yang membawa sinyal penglihatan dari mata ke otak. Kerusakan ini dapat menyebabkan kebutaan pada tahap yang parah.

GEJALA :

HERBA HNI HPAI :
 Diabextrac : 3 x 2 kapsul
 Bilberry : 3 x 2 kapsul
 Spirulina : 3 x 3 kapsul

Gondok

Gondok adalah pembesaran kelenjar tiroid namun tidak bersifat seperti kanker. Seseorang dengan penyakit gondok dapat memiliki kadar hormon tiroid yang berlebih ( hipertiroid ) atau kadar hormon tiroid yang rendah ( hipotiroid ).

GEJALA :
Tidak semua penderita gondok mengalami gejala. Jika memang ada indikasi yang muncul, terbentuknya benjolan abnormal pada leher adalah gejala utama dari kondisi ini.
 

 

Ukuran benjolan gondok berbeda-beda pada tiap penderita. Benjolan yang berukuran kecil biasanya tidak menyebabkan gejala apa pun. Meski demikian, benjolan tersebut dapat memengaruhi pernapasan serta menyebabkan penderita sulit menelan jika bertambah besar.

 

 

Gejala-gejala lain yang umumnya menyertai pembengkakan meliputi tenggorokan yang terasa sesak, perubahan suara (misalnya menjadi serak), batuk-batuk, serta kesulitan bernapas dan menelan.

 

 

Jika merasakan gejala-gejala di atas, Anda sebaiknya segera memeriksakan diri ke dokter. Terutama bagi penderita dengan benjolan yang terus membesar dan mengalami kesulitan bernapas atau menelan.

 

HERBA HNI HPAI :
 N-Green : 3 x 3 kapsul
 Gamat Kapsul : 3 x 3 kapsul
 Madu S Jaga : 3 x 2 sdm
 Mengkudu Kapsul : 2 x 1 kapsul

Gondongan

Gondongan adalah penyakit yang menyebabkan kelenjar parotid (kelenjar yang memproduksi air liur) mengalami pembengkakan oleh karena infeksi virus. Kelenjar ini terletak tepat di bawah telinga di samping wajah. Karena itu orang yang mengalami gondongan, bagian sisi wajahnya akan terlihat membesar.
 

 

Penyakit gondongan merupakan penyakit menular dan umumnya diderita oleh anak-anak. Penyakit ini disebabkan oleh salah satu virus dari keluarga paramyxovirus yang penyebarannya mirip dengan virus flu, misalnya apabila kita turut menghirup udara yang terkontaminasi virus gondongan saat berada di dekat penderita gondongan yang bersin atau batuk.

 

 

Penyebaran virus gondongan juga bisa terjadi secara tidak langsung atau melalui media perantara, misalnya kita memakai gelas atau handuk yang juga dipakai oleh penderita gondongan. Contoh lainnya adalah apabila penderita gondongan menyentuh mulut atau hidungnya, lalu tangan mereka yang telah terkontaminasi virus memegang gagang pintu, maka kita pun berpeluang tertular apabila turut memegang gagang pintu tersebut.

 

 

Virus gondongan akan masuk ke saluran pernapasan dan selanjutnya menuju kelenjar parotid untuk berkembang biak dan berinkubasi selama empat belas hingga dua puluh lima hari.

 

GEJALA :
Nyeri sendi, Demam tinggi, Mulut kering, Nyeri perut, Hilang nafsu makan, Lelah, Sakit kepala
HERBA HNI HPAI :
 Madu SJ : 3 x 2 sdm
 Gamat Kapsul : 2 x 2 kapsul
 Spirulina : 3 x 2 kapsul
 Kopi 7 Elemen : Pagi-sore @1 sachet
Pesan herbal silahkan klik disini
Pos Terkait:  Apakah Perbedaan Pernapasan Eksternal dan Internal?

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *